Update Nabung Saham: Beli Saham BCA
Awal tahun ini saya memulai program nabung saham dengan metode DCA di Mirae Asset Sekuritas yang perkembangannya, kalau nggak mager, akan saya update secara berkala di blog ini. Saya akan secara terbuka memberi tahu jumlah dananya dan pilihan saham-sahamnya. Nah, highlight untuk update-an kali ini adalah saya baru membeli 1 lot BBCA. *tim titip sendal …