Pembelian Spekulatif Saham IDPR
Saya melakukan pembelian spekulatif saham IDPR (PT Indonesia Pondasi Raya Tbk) bulan ini. Saya berharap IDPR, sebagai perusahaan konstruksi, akan jadi salah satu saham turnaround di tahun 2022. Secara umum, IDPR adalah perusahaan konstruksi di bidang pembuatan pondasi, dinding penahan tanah (DPT), perbaikan struktur tanah, pengujian tiang, dan lain-lain. Ketika saya membeli saham ini, PBV-nya …